BUAH NANGKA

serikatpetanirembang.comNangka terutama dipanen buahnya. Daging buah yang kuning menandakan buah sudah matang dan seringkali dimakan dalam keadaan segar, dicampur dalam es, dihaluskan menjadi minuman (jus), atau diolah menjadi aneka jenis makanan daerah: dodol nangka, kolak nangka, selai nangka, nangka-goreng-tepung, keripik nangka, dan lain-lain. Nangka juga digunakan sebagai pengharum es krim dan minuman, dijadikan madu-nangka, konsentrat atau tepung. 

Biji nangka, dikenal sebagai "beton", dapat direbus dan dimakan sebagai sumber karbohidrat tambahan. Bisa juga sebagai pelengkap menu kolak.

Nangka banyak tersebar di kawasan tropik khususnya di Asia Tenggara, termasuk Indonesia negeri surga. Diyakini berasal dari India wilayah Ghats bagian barat.

Admin SPI Rembang

sumber: https://id.m.wikipedia.org/wiki/Nangka

Share:

Entri yang Diunggulkan

Pasar Kramat Desa Nglojo Segera Launching

www.serikatpetanirembang.com - Pasar kramat Nglojo merupakan suatu pasar wisata tradisional yang mempunyai konsep mengangkat tema ...

Berita Pertanian

Total Pageviews

Label

Gallery Pertanian

Dokumentasi Berita